Sunday, 4 December 2011

Rahasia Kecantikan Ratu Mesir Cleopatra

Siapapun pasti sudah mengetahui khasiat madu. Sejak jaman Mesir Kuno, madu sudah dijadikan sebagai campuran untuk mengobati berbagai penyakit maupun menjaga kekuatan tubuh. Berdasarkan literatur sejarah, Ratu Mesir yang terkenal kecantikannya, yakni Cleopatra pun menggunakan madu untuk merawat kesehatan dan kecantikannya. Bahkan, selain itu juga madu dipergunakan untuk ramuan pembalseman (

No comments:

Post a Comment